Tarip Haji Malaysia Tidak Naik

Kuala Lumpur (KW-News). Menteri pada jabatan Perdana Menteri Malaysia, Datuk Seri Jamil Khir menyatakan bahwa pada musim haji tahun 2012 tar...

Kuala Lumpur (KW-News). Menteri pada jabatan Perdana Menteri Malaysia, Datuk Seri Jamil Khir menyatakan bahwa pada musim haji tahun 2012 tarip haji Malaysia tidak naik, tetap pada posisi RM9.980. Sementara kuota haji Malaysia tahun ini telah ditetapkan dalam pertemuan dengan Menteri Haji Arabia Bandar Mohammed Al-Hajjar sebesar 28.000 jemaah haji.



Jamil Khir yang tiba hari Selasa, 8 Mei kemarin lalu itu, mengaku telah bettemu dengan Menteri Haji Arab Saudi di kantornya di Jeddah. Berbagai pembicaraan panjang lebar yang kemudian memutuskan penambahan kuota haji sebesar 3.000 jemaah hai dari semula hanya 25.000 jemaah haji.
Khir mengaku, pemerintah sengaja tidak menaikkan tarip haji tahun ini meskipun biaya-biaya di Arab Saudi naik 15%, terutama pemondokan. Kelompok perdana jemaah haji Malaysia akan berangkat 27 September dan jemaah terakhir pulang ke Malaysia pada tanggal 29 November. (MH)

Baca Juga:

Internasional 867759543417649418

Posting Komentar

emo-but-icon

Video Berita Haji

Populer

Terbaru

Iklan

item